Rumah minimalis type 54 bisa menjadi salah satu alternatif pilihan bagi Anda yang mencari rumah minimalis sebagai hunian untuk seluruh keluarga. Rumah jenis ini termasuk kategory rumah menengah dengan luas rumah yang cukup untuk mendapatkan kenyamanan dan ketenangan saat beristirahat.
Bentuk rumah dengan konsep minimalis memang selalu modern dan high class. Meskipun dengan type rumah yang paling sederhana, namun tetap memberikan sentuhan dan kesan yang elegan seperti bentuk rumah modern pada umumya.
Rumah dengan type 54 biasanya memiliki beberapa kamar tidur, kamar mandi, ruang kelarga, dapur, ruang makan, ruang santai, garasi, dan taman di bagian depan sebagai tempat untuk membuat udara semakin segar. Sehingga sangat cocok untuk keluarga baru menikah yang ingin mandiri dengan tinggal bersama istri atau dua orang anak. Harga rumah minimalis type 54 juga lumayan terjangkau dari pada rumah mewah yang lumayan merogoh kocek dalam-dalam. Berikut ini beberapa gambar rumah minimalis type 54 sebagai referensi saja untuk Anda.
Dengan memiliki rumah minimalis type diatas, kita bisa mendapatkan kelebihan dalam merenovasi atau up-grade menjadi dua lantai. Jadi jika sewaktu-waktu ada penambahan keluarga, kita bisa membuat ruangan baru dengan membuatnya bertingkat. Rumah minimalis type 60 juga bisa menjadi salah satu pilihan Anda jika menginginkan ruangan yang lebih luas. Tertarik dengan rumah minimalis type 54?
Dengan memiliki rumah minimalis type diatas, kita bisa mendapatkan kelebihan dalam merenovasi atau up-grade menjadi dua lantai. Jadi jika sewaktu-waktu ada penambahan keluarga, kita bisa membuat ruangan baru dengan membuatnya bertingkat. Rumah minimalis type 60 juga bisa menjadi salah satu pilihan Anda jika menginginkan ruangan yang lebih luas. Tertarik dengan rumah minimalis type 54?